[Keluarga] Ibuku adalah seorang yang memiliki sifat periang dan suka
tertawa. Segala hal bisa jadi bahan lelucon sehingga dia bisa menghangatkan
suasana dan membuat orang lain merasa akrab meski baru saja bertemu dengannya.
Termasuk di kalangan teman-temanku.
Percaya Diri a la Hawna
Jumat, 26 Juli 2013
Percaya diri itu perlu. Semua orang tahu itu. tapi, kalo seperti anak bungsuku ini.. dia percaya diri banget baca koran yang setiap hurufnya tidak dia mengerti dengan suara keras.
Keluarga Pengemis yang Aku temui Di Mikrolet
Selasa, 23 Juli 2013
Beberapa hari yang lalu, aku bertemu dengan keluarga pengemis. Mereka berebutan naik mikrolet dan di mikrolet juga nyemil dan bercanda-canda. Terlihat seperti keluarga bahagia hanya saja pakaiannya dekil-dekil dan compang camping.
Perbedaan yang Membuat Saling Tertarik Satu Sama Lain
Minggu, 14 Juli 2013
Ayah dan ibuku berasal dari Sumatra Selatan. Bukan cuma berasal, tapi mereka juga dilahirkan disana. Ayah lahir di Bumi Ayu sedangkan ibu lahir di
Kayu Ara. Keduanya masih dalam lingkup kabupaten Musi Banyuasin. Hanya saja,
dibesarkannya tidak disana. Usia 3 tahun ibu dibawa orang tuanya untuk hijrah
ke Bandung, Jawa Barat dan dibesarkan disana hingga akhirnya dia menikah kelak.
Sedangkan ayah menyelesaikan sekolahya di beberapa tempat, seperti di
Palembang, Solo dan akhirnya di Bandung. Nah, ketika berada di Bandung inilah
mereka bertemu, saling jatuh cinta dan akhirnya menikah. Setelah menikah,
mereka pindah ke Jakarta. Lalu, lahirlah kami anak-anaknya.
Kisah Tentang Persahabatan Yang Terbawa Hingga Ajal Menjemput
Senin, 08 Juli 2013
[Lifestyle] Sudah menjadi fitrah bagi manusia untuk bersosialisasi dengan orang lain di luar dirinya sendiri. Kebutuhan untuk berkomunikasi, mendapatkan perhatian, kasih sayang, bahkan pembelajaran dalam menghadapi persoalan hidup, bisa diperoleh lewat pergaulan seseorang dengan orang lain. Dan di antara sekian banyak orang tersebut, maka selalu muncul sosok-sosok spesial yang kedudukannya lebih dari sekedar teman biasa. Dialah sahabat.
Langganan:
Postingan (Atom)